Lewis Hamilton Juara di F1 GP Inggris 2024, Akhiri Puasa Kemenangan
Lewis Hamilton akhirnya meraih kemenangan di ajang Formula 1 setelah sekian lama. Pebalap dari tim Mercedes ini berhasil menjuarai F1 GP Inggris 2024. Seri ke-12 F1 2024 digelar di Sirkuit Silverstone, Inggris, pada Minggu (7/7) malam WIB. George Russell, pebalap tuan rumah, memulai balapan dari posisi terdepan. Hujan turun saat balapan memasuki lap ke-17. Perubahan […]