WTO Nilai Uni Eropa Diskriminasi Sawit Indonesia, Ini Respons Airlangga

Jakarta — Pemerintah Indonesia masih menunggu respons resmi dari Uni Eropa terkait putusan Organisasi Perdagangan Dunia (World Trade Organisation/WTO) yang menyoroti praktik diskriminasi terhadap minyak kelapa sawit (crude palm oil/CPO) dan biofuel asal Indonesia. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyatakan bahwa pemerintah siap menghadapi kemungkinan banding dari Uni Eropa, sembari menunggu keputusan dalam tenggat […]